Manfaat jadi anggota resmi BINA BANGUN BANGSA adalah sebagai berikut:
- Anggota dapat mengikuti berbagai program dan kegiatan pemerintahan dan pembangunan di segala bidang dan sektor.
- Anggota dapat mengikuti berbagai pendidikan dan pelatihan, bimtek, dan pengembangan kapasitas SDM (Sumber Daya Manusia).
- Anggota dapat mengikuti pendidikan dan pelatihan untuk menjadi Konsultan (Tenaga Ahli) Pembangunan Nasional bersertifikat, yang kemudian akan ditempatkan pada Kementerian/Lembaga/Badan di Pemerintahan.
- Anggota dapat mengikuti pembekalan Kewirausahaan dan menjadi anggota Koperasi UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah), Industri Kecil Menengah (IKM), yang didampingi untuk mendapatkan perizinan, serta dibantu dalam hal penjualan dan pemasaran serta pengembangan dan permodalan untuk usahanya.
- Anggota yang telah/sudah memiliki usaha UMKM, tapi belum memiliki webpage, akan dibuatkan Gratis dan online untuk 1 tahun.
- Anggota dapat diskon 5 % pada setiap pembelian barang, produk dan/atau jasa di setiap toko/merchant anggota dan mitra UMKM-BINA BANGUN BANGSA. *(masih dalam pengembangan)
- Anggota dapat berkonsultasi terkait dengan masalah pendidikan, pembangunan, pelayanan publik dan/atau konsumen, perizinan, koperasi dan umkm, ekspor-impor, termasuk konsultasi bidang Hukum dan HAM.
- Anggota dapat menyampaikan aspirasinya yang akan ditindaklanjuti kepada pihak-pihak terkait.
- Anggota dapat mengikuti perkembangan informasi dan pengetahuan tentang berbagai program dan kegiatan dalam pemerintahan/pembangunan di portal infokom https://binabangunbangsa.com